PEMDES PENINJOAN SALURKAN BLT DD BULAN KE SEMBILAN TAHUN 2022

08 September 2022
Administrator
Dibaca 269 Kali
PEMDES PENINJOAN SALURKAN BLT DD BULAN KE SEMBILAN TAHUN 2022

SID Jurnalisnya

Desa Peninjoan, Kamis (08/09/2022) Pemerintah Desa Peninjoan menyalurkan/mencairkan Bantuan Langsung Tunai (BLT) Dana Desa bulan kesembilan (Bulan September) tahun 2022 kepada 115 KPM. Pencairan dilaksanakan di dua tempat yang pertama dilaksanakan di Kantor Perbekel Peninjoan untuk KPM di wilayah Desa Peninjoan (Induk), yang dimulai pukul 11.00-12.00 WITA, selanjutnya dilaksanakan di Desa Persiapan Pulasari untuk KPM di wilayah Desa Persiapan Pulasari dimulai pukul 12.30-13.30 WITA.

Penyaluran BLT Dana Desa bulan ke delapan (Bulan Agustus), dengan jumlah KPM masih sama dengan bulan sebelumnya sejumlah 115 KPM dan masing-masing menerima Rp. 300.000,00, dengan jumlah total yang realisasi Rp. 34.500.000,00, sehingga BLT DD yang sudah tersalur sampai saat ini adalah Rp. 310.500.000,00.

Penyaluran BLT Dana Desa di Desa Peninjoan di pimpin oleh Perbekel Peninjoan yang dibuka oleh Perbekel Desa Peninjoan, yang di wakilkan oleh Sekretaris Desa  dan untuk di Desa Persiapan Pulasari di pimpin oleh Bapak Penjabat Perbekel Desa Persiapan Pulasari, yang di wakilkan oleh Kaur Keuangan bersama Kaur Keuangan Desa Peninjoan, Kasi Kesra Desa Peninjoan, Babinsa, Bhabinkamtibmas, BPD, LPM, PD, PLD dan KBD, khusus di Desa Persiapan Pulasari juga dihadiri Sekretaris Desa Persiapan Pulasari, Kaur Keuangan dan Perencanaan Desa Persiapan Pulasari dan Kasi Kesra Desa Persiapan Pulasari. Penyaluran dilaksanakan dengan Protokol Kesehatan pencegahan penyebaran Covid-19

RKAN BLT DD BULAN KE DELAPAN TAHUN 2022